Pandai dan Bijaksana(andrie wongso)
Motivational Story
Pandai saja tak cukup. Butuh kebijaksanaan di dalam kepintaran yang kita miliki, agar kita menjadi manusia yang seutuhnya.
Pesan saya, pertama , saat kita berilmu, sebaiknya tidak menganggap remeh orang lain. Sebab, bisa jadi, orang lain malah memiliki kelebihan yang tak kita punyai. Ingat, bahwa kita hidup saling melengkapi. Satu sama lain saling membutuhkan.
Kedua, jadikan ilmu sebagai bagian dari praktik kehidupan. Jangan sampai, kita belajar hanya sekadar mengajar status atau ijazah. Namun, jadilah manusia cerdas yang mampu menjadikan semua ilmu bermanfaat, baik bagi diri sendiri maupun orang lain.
Simak cerita motivasi penuh wisdom dan inspirasi http://tinyurl.com/PandaiBijak
Salam Sukses Luar Biasa!!
Action & Wisdom Motivation Training, Komplek Ruko Roxy Mas, Jl. KH. Hasyim Ashari Blok E2 -/ 12 - 12 A, Jakarta, 10150, INDONESIA
Komentar